Semarakkan Hari Jadi Jeneponto ke-161, ASN dan Honor Puskesmas Tamalatea Pakai Baju Adat Beri Pelayanan

    Semarakkan Hari Jadi Jeneponto ke-161, ASN dan Honor Puskesmas Tamalatea Pakai Baju Adat Beri Pelayanan
    Semarakkan Hari Jadi Jeneponto yang ke-161, seluruh AsN dan Honor Unit Puskesmas Tamalatea berpakaian baju adat Bugis Makassar dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat/pasien (foto: Indonesiasatu-Syamsir).

    JENEPONTO - Unit Pelayanan Terpadu (UPT) Puskesmas Tamalatea, Kabupaten Jeneponto, kini tampil beda dari hari-hari biasanya.

    Kali ini, semua AsN dan tenaga honorer Puskesmas Tamalatea berpakaian baju adat bugis Makassar dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat (pasien).

    Unitnya lagi, setiap bidang mempunyai motif baju adat yang berbeda-beda.

    Kepala Puskesmas (Kapus) Tamalatea, Murniaty mengatakan, berpakaian baju adat Makassar ini, rangkaian menyambut momentum Hari Jadi Jeneponto yang ke-161.

    Bukan hanya di Puskesmas Tamalatea saja. Akan tetapi, kata sapaan Murni ini, semua instansi pelayanan publik berpakaian yang sama.

    "Jadi bukan hanya di Puskesmas Tamalatea saja, tetapi semua pelayanan publik lingkup Pemerintahan Kabupaten Jeneponto, itu perpakaian baju adat juga, " katanya.

    Lanjut Kapus, hal ini dilaksanakan sesuai edaran Pj. Bupati Jeneponto Nomor 173 Tahun 2024. Untuk turut berpartisipasi aktif dengan melaksanakan kegiatan "Aksi SIPAKA ADA" (Bersih kantor dan pelayanan pakai Adat) sebagai salah satu rangkaian peringatan Hari Jadi Kabupaten Jeneponto yang ke-161.

    "Jadi kita berpakaian baju adat selama dua hari dari tanggal, 29-30 dan di hari H nanti pada 1 Mei 2024, " ucap Kapus.

    Murni juga cukup mengapresiasi edaran Pj. Bupati Jeneponto, sebab, barusan kali ini peringatan hari jadi Jeneponto yang ke-161, seluruh AsN (PNS dan P3K) termasuk honorer berpakaian baju adat.

    "Ini saya rasa bagus sekali karena terasa hidup kembali adat istiadat kita di Jeneponto. Saya selama jadi Kapus barusan dapat kegiatan begini, " jelasnya.

    Kapus dan seluruh stafnya juga menyapa semua paseien yang ada di setiap ruangan, sembari sambil mendoakan pasien mudah-mudahan lekas sembuh dari penyakitnya, diamini (*). 

    Muh. Andhi Syam

    Muh. Andhi Syam

    Artikel Sebelumnya

    Sambut Momentum Hari Jadi ke-161, Pemkab...

    Artikel Berikutnya

    Waspada.! Marak Pencurian dan Kejadian Aneh...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    PPK Tamalatea Gelar Bimtek Pemantapan Putungsura Pilkada Serentak Tahun 2024
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Hendri Kampai: Negara Gagal Ketika Rakyat Ditekan dan Oligarki Diberi Hak Istimewa
    Hendri Kampai: Pemimpin Inlander Selalu Bergantung pada Asing
    Masa Tenang Pilkada 2024 Mulai 24 November, Ketua Panwaslu Kec. Bangkala: Tidak Boleh Lagi Kampanye Redaksi Politik
    Puluhan Mobil Branding Next Level Iringi Pengembalian Formulir Cabup Jeneponto di Dua Parpol
    Bertanggungjawab, Pelaksana Kegiatan Perbaiki Pembangunan Drainase di Jeneponto atas Permintaan Warga
    Tak Main-main, Polres Jeneponto Pastikan Kasus Perusakan Perobohan Rumah di Mannuruki Ditindaklanjuti
    HUT RI ke-78 "Nyalakan Mimpi", PLN ULP Jeneponto Beri Bantuan Meteran Listrik Gratis dan Sembako kepada Warga Kurang Mampu
    Bupati Iksan Iskandar Serahkan Ranperda Perubahan APBD 2022 pada Paripurna TK. II DPRD Jeneponto
    Genjot Bidang Pendidikan, Kadis Dikbud Jeneponto Serahkan Ijin Operasional Sekolah Swasta di Desa Sapanang
    Bertanggungjawab, Pelaksana Kegiatan Perbaiki Pembangunan Drainase di Jeneponto atas Permintaan Warga
    Optimalisasi Pelayanan Adminduk, Disdukcapil Jeneponto Gencarkan Perekaman Keliling Hingga Pelosok
    Disdikbud Jeneponto Bantu Warga Miskin yang Tinggal di Rumah Reyot di Boyong, Dua Anaknya Putus Sekolah
    Warga Miskin Ini 20 Tahun Tinggal di Rumah Reyot, Dua Anaknya Terpaksa Putus Sekolah Demi Nafkahi Orang Tua di Jeneponto
    Hadapi Pilkada Serentak, Panwascam Tamalatea Gelar Sosialisasi Pengawasan Pemilihan Partisipatif, Petik Surah Az-Zalzalah
    Bertanggungjawab, Pelaksana Kegiatan Perbaiki Pembangunan Drainase di Jeneponto atas Permintaan Warga
    Tak Menunggu Lama, Resmob Polres Jeneponto Ringkus 3 Pelaku Pencurian Kuda di Barangdasi
    Berkunjung ke Jeneponto, Cawagub Fatmawati Disambut Ribuan Warga, Tindis Full: Kami Siap Menangkan ANDALAN HATI di Pilgub
    Ketua Umum KKT Jeneponto H. Alimuddin Silaturahmi Politik di Sekertariat KarDam Community, Dihadiri 21 Kordes Dapil Batara

    Tags