Debat Kandidat di Makassar, Paslon Bupati Paris-Islam Menakjubkan saat Sampaikan Closing Statemen

    Debat Kandidat di Makassar, Paslon Bupati Paris-Islam Menakjubkan saat Sampaikan Closing Statemen
    Pasangan calon Bupati Jeneponto H. Paris Yasir dan Islam Iskandar periode 2024-2029.

    JENEPONTO, SULSEL - 4 (Empat) pasangan calon bupati dan wakil bupati Kabupaten Jeneponto telah usia memaparkan visi-misi mereka di acara debat kandidat pertama/debat publik terbuka di Hotel Four Point Lantai 2 Makassar pada Minggu (03/11/2024) malam sekira pukul 19.00 WITA.

    Ke empat pasangan colon putra terbaik Jeneponto ini yakni. 

    1. Efendi Al Qadri Mulyadi dan Andri Suryana Arief Bulu, tengline ENERGI BARU.
    2. H. Paris Yasir dan Islam Iskandar, tegline PASMI DI HATI. 
    3. H. Muhammad Sarif dan Moch. Noer Alim Qalbi, tegline KITA BERSAMA.
    4.Syamsudin Karlos dan Syafruddin Nurdin, tegline KABARBAIK BARAKKA

    Terpantau, selama berlangsung proses debat publik pertama ini. Pasangan calon (Paslon) Bupati dan wakil Bupati Jeneponto, H. Paris Yasir dan Islam Iskandar tampil memukau, sungguh kedua pasangan ini adalah sosok pemimpin yang kharismatik, energi dan berwibawa.

    Setiap menerima pertanyaan dari moderator, Paris dan Islam tidak banyak beretorika, keduanya bahu membahu menjawab dengan tenang, terukur, jelas dan terarah serta selalu tepat waktu yang telah ditentukan oleh panelis debat. Begitupula, ketika Paris dan IsIam menerima tantangan pertanyaan dari ke tiga pasangan calon lainnya.

    Pada segmen terakhir. Tegline PASMI DI HATI ini berhasil manoreh perhatian publik saat keduanya bergantian menyampaikan closing statemen di hadapan para tamu undangan dan simpatisan.

    Begitu, calon Bupati Paris Yasir, melontarkan ucapan salam membuat seluruh tamu undangan terpukau dan kagum memandangnya. Untaian kata demi kata sejuk nan indah terdengar. 

    "Kami berempat pasangan calon bupati dan wakil bupati sadar, bahwa kami bukanlah insan-insan terbaik dari anak bangsa Turatea Jeneponto. Tapi kami yakin bahwa kami empat pasangan berada di sini karena kehendak takdir Allah SWT. Untuk berikhtiar yang terbaik bagi kesejahteraan masyarakat Jeneponto. Dan juga kita semua menyadari dan menyakini bahwa esensi dari tujuan dan harapan hidup manusia adalah terwujudnya kebahagiaan, " ucap Paris disambut meriah tepuk tangan.

    Oleh karena itu, visi Pasangan PASMI DI HATI adalah Jeneponto BAHAGIA 2029 sebagai harapan tertinggi bagi setiap individu, keluarga, komunitas, masyarakat dan bangsa.

    Sementara itu, pasanag calon wakil Bupati, Islam Iskandar mengatakan, secemerlang apapun sebuah ide, sebagus apapun sebuah gagasan dan sehebat apapun sebuah visi hanya akan nampak dan mampu memberi arti jika kita berkomitmen menconfersinya dalam bentuk tindakan yang nyata. 

    "Mari, berpikir dan bertindak demi mewujudkan Jeneponto Bahagia. Visi dan Misi ini bukan sekedar kata-kata dan janji. Namun, ini adalah panggilan jiwa dan komitmen leluhur kami berdua untuk menjadikan kabupaten Jeneponto sebuah rumah yang penuh cinta, kedamaian dan kesejahteraan dalam lindungan Allah SWT, " cetus IsIam. 

    Dengan bermodalkan pada rekam jejak karsa, cipta dan karya yang terlah ia persembahankan kepada daerah yang tercinta ini dengan tulus.

    "Minasa ri bajik, minasa ri masunggua menge ri parasangeng malabbira ta' Jeneponto Bahagia. Tiada kurang, tiada lebih PASMI selalu DI HATI, " Paris menyambungnya.

    Keduanya pun menutup closing statementnya itu dengan satu pantun. 

    "Berlayar bersama di laut biru, angin lembayung membawa harapan, Jeneponto bahagia harapan insan Turatea, PASMI DI HATI pilihan kita semua. Jangan lupa pada tanggal 27 November 2024, di dalam bilik TPS kita coblos pasangan nomor urut 2, " tutup Paris sambil mengakat tangan dengan dua jari dan disambut yel-yel 2, 2 oleh semua simpatisannya. (*)

    Muh. Andhi Syam

    Muh. Andhi Syam

    Artikel Sebelumnya

    Kepemimpinan Paris Yasir Berhasil Turunkan...

    Artikel Berikutnya

    KPU Jeneponto Bekali Pengetahuan Seluruh...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Menjaga  Euforia Harapan
    Ombudsman RI Gandeng Dinkes Jeneponto untuk Beri Pelayanan Kesehatan Gratis kepada Masyarakat
    KPU Jeneponto Gelar Simulasi Putungsura Pilkada 2024, Ini Tujuannya
    Danny Dituduh Salahkan Pendahulunya Soal Banjir, Jubir DIA: Jangan Baper, Yang Salah Tata Ruangnya!
    Terkait Flayer yang Beredar, Ketua KPU Bantah, Itu Bukan Produk KPU Jeneponto
    1.200 Relawan Dozer Bergerak Massif Siap Menangkan PASMI di Pilkada Jeneponto, Paris dan Islam Dipastikan Kuat
    KPU Jeneponto Bekali Pengetahuan Seluruh PPK dan PPS Bimtek TOT untuk KPPS pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    KPU Jeneponto Gelar Debat Publik Pertama di Hotel Four Ponit Makassar, 4 Paslon Cabup dan Cawabup Tampil Memukau
    Ombudsman RI Gandeng Dinkes Jeneponto untuk Beri Pelayanan Kesehatan Gratis kepada Masyarakat
    Debat Publik Kedua di Makassar, Paslon Bupati Jeneponto Paris dan Islam Tampil Totalitas Paparkan Visi - Misi
    Butuh Satu Kursi Tatap Pilkada, Calon Bupati Jeneponto Paris Yasir Utus Tim Pemenangan Mendaftar di Partai Ummat
    Marak Kebakaran, Si Jago Merah Dua Hari Berturut-turut Ratakan 3 Rumah Warga di Jeneponto
    Baliho PASMI Mendominasi di Jeneponto, Do'a dan Dukungan Masyarakat untuk Paslon Bupati Paris-Islam Terus Mengalir
    Gelar Rapat Pleno Terbuka, KPU Jeneponto Tetapkan DPT dari 567 TPS di 11 Kecamatan, Berikut Uraiannya
    Warga Temukan Sosok Mayat Laki-laki di Saluran Air Batu Kalocci Jeneponto
    KPU Jeneponto Gelar Debat Publik Pertama di Hotel Four Ponit Makassar, 4 Paslon Cabup dan Cawabup Tampil Memukau
    KPU Jeneponto Bekali Pengetahuan Seluruh PPK dan PPS Bimtek TOT untuk KPPS pada Pilkada Serentak Tahun 2024
    Hadapi Pilkada Serentak, Panwascam Tamalatea Gelar Sosialisasi Pengawasan Pemilihan Partisipatif, Petik Surah Az-Zalzalah
    Bertanggungjawab, Pelaksana Kegiatan Perbaiki Pembangunan Drainase di Jeneponto atas Permintaan Warga
    Tak Menunggu Lama, Resmob Polres Jeneponto Ringkus 3 Pelaku Pencurian Kuda di Barangdasi

    Tags